Jumat, 01 Agustus 2008

Mengubah Tampilan Ubuntu Hardy Heron Menjadi Mac OSX Leopard

Mau merubah tampilan Ubuntu Anda menjadi seperti Mac OSX? Mac4Lin lah jawabannya. Anda dapat men download Mac4Lin di sini, lengkap beserta tutorialnya (File PDF). Jika ingin tambahan referensi, link berikut ini cukup bagus:
Berikut ini skrinsut punya saya (pamer dikit gapapa kan heheheh)



Catatan:
  • Sayang sekali Firefox belum bisa di-kustom penuh seperti layaknya di Mac karena addons yang disertakan belum mendukung Mozilla Firefox versi 3.0 atau 3.0.1
  • Update #1, Firefox MacOSX Theme udah bisa di-download disini - register dulu kalau belum punya akun disana.
  • Update #2, perlu diketahui bahwa saya tidak menggunakan icon bawaan dari Mac4Lin karena ikon tersebut tidak berjalan baik di sistem saya. Setelah nyari-nyari akhirnya menemukan ini, MacUltimate Leopard. Finally...

0 komentar:

Search this Site

Google